Oleh : Ence Surahman, S.Pd Sumber Gambar : http://www.alleywatch.com/2013/06/10-tools-that-simplify-startup-collaboration/ Catatan di personal data saya menunjukan bahwa terakhir saya menulis artikel pada bulan Februari, itu berarti sudah 7 bulan saya tidak menulis, dan saya pikir ini bukan perkara yang bagus untuk seorang pembelajar seperti saya, karena sempat dibulan ramadhan tahun yang lalu saya bisa konsisten membuat program one day one article during ramadhan . Alhamdulilah saat ini kembali semangat untuk mencurahkan keresahan pikiran saya berkaitan dengan hal-ihwal yang saya pandang sebagai sebuah masalah dan tentu beserta solusinya yang sempat terbersit dipikiran. So, apakah gerangan yang akan saya share saat ini? Dalam pandangan saya, salah satu masalah pendidikan saat ini yang sangat krusial adalah dikotomi dan parsialisasi elemen-elemen system pendidikan. Pandangan saya ini muncul disela-sela diskusi perkuliahan landasan teknologi pendidikan tadi siang be
Blog ini berisi cerita perjalanan seorang pemuda dari desa yang menjadi dosen di Universitas Negeri Malang (UM), dan baru saja menyelesaikan program doktornya di National Tsing Hua University (NTHU) Taiwan.