Oleh : Ence Surahman Sumber Gambar: http://aerodest.wordpress.com/2011/12/30/saya-pernah-kecewa-kamu/ Semua orang yang normal tentu pernah merasakan “kecewa” dalam hidupnya, saya, anda dan juga yang lainnya. Karena kecewa merupakan salah satu perkara yang manusiawi, itu berarti semua orang tanp terkecuali akan merasakan kecewa terhadap sesuatu. Apakah itu seorang atasan yang kecewa terhadap kinerja bawahan seorang bos yang kecewa dengan karyawannya. Pemimpin yang kecewa dengan kinerja para pemeran tapuk kepemimpinanya. Bahkan suami istri yang kecewa kepada pasangannya, ayah bunda yang kecewa kepada tingkah anaknya. Guru yang kecewa terhadap perilaku anaknya. Teman yang kecewa kepada temannya yang lain. Bisnisman yang kecewa terhadap kinerja dari pathnernya, rekan kerja di perusahaan, di sebuah organisasi dna perkumpulan apapun. Sekarang mari kita pahami lebih dalam apa itu kecewa, lalu mengapa muncul rasa kecewa dan bagaimana cara mengatasinya?. Secara
Blog ini berisi cerita perjalanan seorang pemuda dari desa yang menjadi dosen di Universitas Negeri Malang (UM), dan baru saja menyelesaikan program doktornya di National Tsing Hua University (NTHU) Taiwan.