Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret 8, 2016

Adab-Adab Hiking

Sumber Gambar Oleh : Ence Surahman, S.Pd Disampaikan dalam agenda kuliah on whatsapp group ODOJ MJR SJS 3, Rabu, 9 Maret 2016 Bismillahirrahmanirrahim, Assalamu’alaikum wr wb.  Selamat sore selamat berbahagia. Bagaimana kabarnya? Semoga sehat sentosa. Puji syukur ke khadirat Allah swt, yang telah menciptakan matahari, bulan, bintang, planet, komet, lapisan langit. Maha Suci Allah yang telah menciptakan pegunungan, bukit, lembah, sungai, danau, laut,   dataran rendah, dataran tinggi, sawah, ladang, hutan, padang rumput, semak belukar, berjuta jenis pohon kayu, berjuta jenis rumput, berjuta jenis bunga, berjuta jenis burung, hewan, beragam jenis batuan, tanah, air, lumpur, berjuta kandungan senyawa dalam angin dan udara, serta pencipta kita sebagai hambaNya semoga kita semua tergolong makhluknya yang banyak bersyukur, aamiin YRA.  Shalawat dan salam selamanya tercurahlimpahkan kepada Panutan kita, pemimpin umat muslim, dan Nabi akhir zaman, Nabi Muhammad SAW