Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label News

Mengurus Surat Tugas Belajar Dosen yang Kuliah Ke Taiwan

Salah satu prosedur yang tidak bisa dilewatkan oleh para dosen yang memutuskan kuliah di luar negeri adalah mengurus surat tugas belajar (Tubel). Baik dosen PNS maupun dosen non PNS biasanya dikenakan kewajiban untuk mengurus surat tersebut. Sederhananya karena dosen tersebut akan meninggalkan tempat tugasnya, maka diberikan status tugas baru yakni tugas belajar (tubel). Tulisan kali ini akan lebih fokus tentang pengalaman saya dalam mengurus tubel ke negara tujuan studi saya yakni Taiwan. Secara umum tidak berbeda dengan prosedur pengurusan tubel ke negara lainnya, namun khusus Taiwan dan mungkin negara yang tidak memiliki hubungan diplomatik sepertinya agak berbeda. Pada waktu kita sudah dinyatakan diterima secara resmi oleh pihak kampus tempat kita studi di luar negeri, setiap dosen harus mengisi form pengajuan surat tugas belajar ditujukan kepada pimpinan (rektor atau wakil rektor bidang kepegawaian) dan diketahui oleh ketua jurusan dan dekan. Surat tersebut berisi informasi tentan...

Napak Tilas Ke Makam Cut Nyak Dien

Pembaca yang budiman, tepat Jumat, 25 September 2015 saya bersama teman saya Ziaurahman  berkesempatan untuk ziarah napak tilas ke makam Pahlawan Nasional Cut Nyak Dien ke Sumedang Jawa Barat. Berikut ini beberapa dokumentasi pribadi yang kami sharekan ke pembaca sekalian. Gambar penunjuk arah ke makam Cut Nyak Dien.    Dokumen Pribadi Nama komplek makam Cut Nyak Dien (Gunung Puyuh)  Dokumen Pribadi  Tampak depan makam Cut Nyak Dien dari pintu gerbang  Dokumen Pribadi Nampak di dalam makam Cut Nyak Dien Meunasah (tempat shalat/mushola)  Dokumen Pribadi  Nampak depan rumah singgah Cut Nyak Dien sewaktu dalam masa pembuangan.  Dokumen Pribadi   Ustadz Ziaurrahman sedang bincang-bincang dengan Bu Nenden  Dokumen Pribadi Bersama Bapak Dadang (Suami Bu Nenden/penjaga sekaligus pewaris keluarga pemilik rumah) Dokumen Pribadi   Photo teman...

Upgrading Pengurus Miti KM: Membentuk SDM Unggul

Semenjak diresmikan dalam agenda pelantikan pengurus dan musyawarah kerja pada tanggal 17-18 Januari di Kantor MITI Center Depok Jawa Barat. Dua bulan kemudian pengurus Masyarakat Ilmuwan dan Teknolog Indonesia Klaster Mahasiswa kembali di upgrade semangatnya dalam acara upgrading perdana yang dilaksanakan pada Rabu, 18 Maret 2015 jam 20.00-21.30 WIB. Uppgrading yang diselenggarakan oleh departemen HRD MITI KM 2015 tidak dilaksanakan secara tatap muka melainkan dengan menggunakan metode upgrading online via aplikasi telegram.  Upgrading perdana yang mengangkat tema “membangun SDM MITI KM yang unggul” tersebut mengundang pembicara dari pengurus MITI pusat tepatnya Sekretaris Umum MITI yakni Bapak Dr. Edi Syukur dengan moderator Saudara Ence Surahman, S.Pd dari tim HRD MITI KM.  Doktor lulusan Teknik Kimia Chiba University Jepang itu dengan penuh semangat menyampaikan materinya walaupun harus mengetik beratur-ratus kalimat dari penyajian materi hingga menjawab pertany...

Amanah Ini Teguran Atas Kelalaianku

  Gambar : http://kmp-pascasarjanauny.blogspot.com/2015/03/pelantikan-pengurus-kmp-uny-2015.html Yogyakarta, 11 Januari 2015. Innalilahi waina ilaihi roji’un, lahaula wala quwata illa billahil ‘ailiyil ‘adzin. Itulah kalimat pertama yang terbersit dalam pikiran saya, ketika akhirnya orang yang lemah dan banyak kekurangan ini diberikan amanah oleh peserta musyawarah besar (Mubes) untuk menjadi komandan relawan pelayan (ketua) Keluarga Mahasiswa Pascasarjana (KMP) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) periode 2015. Sejujurnya yang paling pertama saya takutkan dari sebuah amanah adalah adanya ambisi dalam hati untuk mendapatkan amanah dan jabatan tersebut. Bagi saya amanah adalah perkara besar yang datangnya tidak perlu dikejar karena ia datang kepada orang yang tepat menurut kadar dan kondisinya. Maka ketika proses pemilihan berlangsung, hati saya gundah gulana dengan ketakutan yang kedua yang Allah ingatkan dalam qur’an surat, al-anfal ayat 27 yang artinya “ Wah...

Gembira Ria di Agenda Arung Jeram di Palayangan Pangalengan

“Aaaaaaaaaaaa................” teriakan histeris itu saling bersahutan memenuhi sunyi senyap dan dingginya Sungai Palayangan Pangalengan Kabupaten Bandung yang digunakan sebagai lokasi kegiatan arung jeram (rafting) keluarga besar SMP Daarul Qur’an Bandung. Teriakan itu semakin menggema ketika perahu yang ditumpangi masuk area jeram. Tidak kurang dari 20 jeram yang mampu membangkitkan adrenalin para peserta sepanjang 4,5 km perjalanan dari start sampai finish. Agenda rafting ini dilaksanakan dalam rangka kegiatan field trip 3 bulanan para siswa yang sudah masuk dalam kegiatan akademik. Pada agenda field trip sebelumnya anak-anak dipuaskan dengan kegiatan camping di Natural hill Bandung barat dan kali ini mereka dibuat naik adrenalinnya melalui kegiatan rafting. Sebagaimana yang disampaikan oleh Bu Rina Hernawati ketika sambutan acara pembukaan bahwa tujuan utama dari acara tersebut yakni ini membangun karakter siswa agar memiliki sipat yang, cerdik, cermat dan cekatan s...

Irama Dalam Drama

Oleh : Ence Surahman, S.Pd Setelah sukses menggelar pentas musik dalam rangka ujian praktik musik untuk kelas 9 dan 12 SMP dan SMA Daarul Qur’an Bandung, Kamis, 20   Maret 2014. Berikutnya suasana sekoalh dimeriahkan dengan pentas drama dari kelas 9 dan pembacaan puisi dari siswa siswi kelas VII SMP Daarul Qur’an. Pentas drama yang dilaksanakan dalam rangka ujian praktik Bahasa Indonesia dilaksanakan pada hari, Jum’at, 21 Maret 2014 dari jam 09.00-11.30 WIB. Para siswa dibimbing oleh guru bahasa Indonesia dan bahasa Inggris yakni Bu Ratna Rizki Wulandari dan Bu Dewi Isnaeni. Pentas drama dimulai dengan acara pembacaan ayat suci al-qur’an oleh Ananda Ibrahim Abdul Jabar Alhafidz, dilanjutkan dengan sambutan dari Bu Rina Hernawati sekalu kepala sekolah SMP Daarul Qur’an Bandung. Kemudian dibuka dengan pembacaan puisi dari si juara kembar yakni Niken dan Nilan siswi kelas VII. Kemudian dilanjutkan dengan penampilan pentas drama dalam bahasa Indonesia dari kelas 9A, dilanju...

Gebyar Ujian Musik 2014

Oleh : Ence Surahman, S.Pd Hingar bingar itu begitu terasa, dari awal hingga akhir pelaksanaan ujian musik para siswa SMP dan SMA Daarul Qur’an Bandung. Ujian praktik sekolah ini dikemas dalam bentuk penampilan masing-masing pasangan siswa yang membawakan satu buah lagu yang mereka pilih dan persiapkan sebelumnya. Acara dimulai oleh salam hangat dari kedua MC   yang sudah tidak asing lagi di Daarul Qur’an yakni Bapak Kosasih dan Bapak Ence Surahman, kemudian dilanjutkan dengan pembacaan ayat suci alQur’an dari Ananda Izia Toriq, disambung dengan sambutan sekaligus pembukaan resmi dari Bapak Dwi Purliantoro selaku kepala SMA Daarul Qur’an. Acara yang digelar pada hari Kamis, 20 Maret 2014 ini berlangsung selama kurang lebih 7 jam, dari jam 08.00-15.00. Selain penampilan siswa ada juga penampilan dari beberapa guru seperti yang langganan menyumbangkan lagu yakni Bapak Adri Ramdani yang membawakan lagu Guruku, dan Ust. Bambang yang membawakan lagu Surgaku dari Unggu. Set...

Bimbingan Virtual; Untuk Efektivitas dan Efisiensi

Oleh : Ence Surahman Artikel ini saya tulis tepat ketika sedang melakukan sedikit perapihan BAB IV  dan BAB V skripsi saya sesuai dengan arahan dari dosen pembimbing yang baru saya terima di email dan chatting jejaring sosial beberapa menit yang lalu. Ya, itulah yang kami lakukan dalam rangkaian proses bimbingan skripsi. Saya sangat berterima kasih kepada Bapak Dr. Deni Darmawan, M.Si dan Bapak Dr. Cepi Riyana, M.Pd yang bersedia dan sengaja menyediakan ruang dan waktu yang luas untuk bimbingan virtual. Mereka ini adalah kedua doktor di Jurusan Kurikulum dan Teknologi Pendidikan yang memiliki kapasitas yang mumpuni dalam hal pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi untuk pendidikan (Information and Communication Technology  for education).             Dalam tulisan ini, saya akan sedikit mengulas tentang konsep bimbingan virtual. Tantangan dan peluang serta kelebihan dan kekurangan dari proses bimbingan vir...

Jangan Lupakan Rosulusi Yang Satu Ini!

oleh : Ence Surahman Sumber Gambar : http://aryan.ngrambe.net/2012/12/resolusi-2013-belum-bisa-berbuat-banyak.html Sudah sama-sama kita pahami bahwa disetiap penghujung tahun dan diawal tahun yang baru hampir semua orang menyibukan dirinya untuk menyusun resolusi jitu dalam hidupnya. Berharap semoga ditahun yang baru yang akan dilewati kualitas hidupnya bisa lebih baik sebagaimana yang diinginkannya. Walaupun mungkin saja ada diantara banyak orang tersebut yang ketika ia menyusun resolusi yang baru, hal itu sama seperti apa yang ia lakukan tepat satu tahun yang lalu ketika dirinya membuat resolusi untuk 1 tahun yang telah dilewatinya. Hmm itu berarti ada orang yang melakukan hal yang sama disetiap tahunnya dan itulah orang-orang yang merugi.             Nah, pertanyaannya agar kita tidak dilabeli orang-orang yang rugi karena telah menyamakan hari ini dengan satu tahun yang lalu, maka ada beberapa hal penting yang ...

Berani Unggul, Berani Sukses!

Oleh : Ence Surahman Sumber Gambar : http://onlinebusiness.volusion.com/articles/leading-your-business/ Saya adalah satu dari jutaan pemuda Indonesia dan dunia yang harus terus bersyukur karena bisa menjadi bagian civitas akademika disebuah perguruan tinggi. Tak peduli mau itu swasta ataupun negeri, dan apapun jurusan serta bidang keilmuan yang saya jalani hari ini. ya, saya bersyukur, karena dengan kesempatan kuliah, saya bisa belajar banyak hal tentang kehidupan. Saya belajar dari dosen ketika di bangku kuliah, sayapun belajar hidup dari teman-teman sesama mahasiswa, belajar bersosialisasi, belajar berorganisasi, belajar menata mimpi dan masa depan. Belajar banyak hal yang mungkin tidak didapatkan oleh teman-teman seumuran saya yang tidak atau belum sempat menikmati dunia kampus. Walaupun mungkin saja, sayapun sama tidak mendapatkan pengalaman yang dimiliki oleh teman-teman yang tidak kuliah tersebut. Dari sekian banyak pelajaran yang saya dapatkan selama saya kul...

Kesan Di Akhir 2012

Cerita ini ditulis tepat setelah pulang dari agenda liburan akhir tahun 2012 dari rumah salah seorang teman satu jurusan di Sukaraja Sukabumi. Tepatnya dari rumahnya keluarga Saudara Muhammad Rizal Mardiansyah di Kampung Jambe Medang Sukaraja Sukabumi. Kami berangkat hari minggu 30 Desember 2012 jam 14.00 dari Terminal Ledeng sampai disana jam 21.30an. sesampainya disana kami disediakan jamuan makan malam, lalu istrirahat, dan besoknya kami adakan agenda mancing seru-seruan, dan alhamdulillah dalam agenda mancing ini, nama masih tertulis sebagai rekor pemacing terbanyak mendapatkan ikan. Terimakasih untuk teman-teman yang menemani acara liburan akhir tahunnya (Lutfi Mulidi, Muhammad Musa, Widi Budiman, Muhammaf Rizal Mardiansyah, Anisa Dewi, Mutia, Iyan, Septi dan Munirah Legianti) kalina telah mengajakan banyak cerita dan kesan yang mungkin akan menjadi kenangan tersendiri kala kita sudah pada berpisah nanti. *ditulis di Baiturrahman, Selasa, 1 Januari 2013 jam 21....

5 Pesan Penting dari Seorang Musafir

Oleh : Ence Surahman Sumber Gambar :  http://ponpesalfithrahgp.wordpress.com/2008/11/07/puisi-perjalanan-sang-musafir/                   Tulisan ini adalah salah satu oleh-oleh selama liburan kemarin. Singkat cerita selepas agenda gathering dengan sebagian SDM Daarul Qur’an Bandung di daerah Cianjur yang dilaksanakan hari Ahad-Senin,23-24 Desember 2012. Senin pagi selepas shalat subuh, saya dan salah satu teman guru yang ikut ke Cianjur langsung menuju Bandung karena kita sudah punya agenda berikutnya.                 Sampai di Bandung pukul 06.45. Tepat pkul 8.50 saya berangkat ke Garut. Berhubung di kawasan Dayeuh Kolot masih tersisa genangan banjir yang cukup dalam akhirnya saya menggunakan jalan ke arah Ciparay, dan ternyata nyasar L . Berhubung sudah saatnya shalat dzuhur, saya putuskan untuk shalat di salah s...

Bahkan Emas Sepenuh Bumipun Tak Ada Artinya

Oleh : Ence Surahman (orizinal) sumber gambar:  http://www.masterfile.com/stock-photography/image/700-00059136/Gold-Geodesic-Globe-Atlantic-Ocean Sahabat ada yang tahu berat bumi? Dari hasil pencarian saya planet ketiga dalam tata surya ini memiliki masa seberat 59.760 miliar ton. Biar tidak terlalu pusing dengan angkanya mari kita masukan angka-angka nol nya. 59.760 milyar ton berarti sama dengan 59.760.000.000.000 ton atau sama dengan 59.760.000.000.000.000 kilo gram atau sebanding dengan 59.760.000.000.000.000.000 gram. Sekarang saya minta para pembaca untuk membayangkan jika itu bukan masa bumi melainkan masa emas atau bumi yang seluruhnya adalah emas, dan kita akan memberikan harga untuk setiap gramnya dari emas tersebut. Sudah terbayangkan berapa rupiah uang yang kita meiliki jika kita memiliki emas sebanyak itu? Baik biar semakin tidak penasaran, saya ingin mengajak sahabat untuk mengitungnya. Oke, kita asumsikan harga emas satu gramnya adalah Rp. 470.000 (e...

Cukup Senyum Manismu Saja; Lovely

Oleh : Ence Surahman Sumber Gambar :  http://maryani-lisbeth.blogspot.com/2011/12/akhwatsejati.html Sejak kecil hingga saat ini sampai nanti, sungguh tak ingin aku dibenci, sungguh tak mau di sakiti, sungguh tak rela jika terpaksa harus melihat raut mukamu yang tak menyenangkan kalbu, sungguh tak bisa melihat wajahmu memaki diriku. Aku hanya ingin engkau tersenyum manis. Itupun sudah cukup bagiku. Karena dibalik senyummu tersimpan cinta yang dalam,sayang yang tak pernah berujung, karena senyum manismu adalah pancaran cahaya hatimu, karena dibalik senyum manismu tersirat ridha Sang Maha Cinta, karena dibalik senyum manismu aku tahu bahwa engkau masih dan akan selalu mencintai diriku. Aku memang tidak meminta kau berikan permata, akupun tak mau memberatkanmu untuk menghadiahiku dengan intan berlian, aku tak akan memberatkan pundakmu untuk menyiapkan istanaku, karena ku tahu  senyum manismu itu telah cukup menentramkan hatiku, karena ku merasakan senyum manismu ad...

Pagi Yang Menyenangkan Hati

Oleh : Ence Surahman Betapa hati tak bahagia, hari ini Sabtu, 22 Desember 2012, bertepatan dengan peringatan hari Ibu, selain ini di Sekolah Daarul Qur’an Internasional Bandung hari ini akan dilaksanakan acara Silaturahim keluarga besar Yayasan, SDM dan keluarga santri Daarul Qur’an Bandung sekalian pengajian umum dan pembagian raport hasil belajar satu semester ganjil tahun pelajaran 2012-2013. Di sisi lain, hari ini juga ada agenda penting di jurusan yakni temu alumni keluarga besar Jurusan Kurikulum dan Teknologi Pendidikan, dan ada teman yang mengundang untuk menghadiri undangan pernikahannya di Garut, wah subhanallah hari ini terasa begitu sangat spesial. Namun ada hal yang lebih membuat hati ini bahagia dari semua yang saya tuliskan diatas, yakni ketika bangun tidur saya sempatkan untuk mengecek salah satu jejaring sosial saya, dan subhanallah ada pesan dari adik angkatan di kampus yang meminta saya memberikan testimony untuk buku yang sudah beliau selesaikan. Judulny...

URL Blog siswa siswi kelas IX SMP Daarul Qur'an Bandung

Berikut ini adalah alamat URL Blog siswa siswi kelas IX SMP Daarul Qur'an Bandung Kelas IX A 1. Muhammad Akbar Hasyim          :  http://ibenkakbarhasyim.blogspot.com/ 2. Meti Herliani                              :  http://mettiherliani.blogspot.com/ 3. Halim                                        :  http://halimdq.blogspot.com/ 4. Sabda Azkia                              :  http://sabdazkia.blogspot.com/ 5. M. S. Fadhil                              :  http://sirfadhildrake.blogspot.com/ 6. M.Ihsan                               ...