Oleh : Jaisyurrahman Sumber Gambar : http://adityairawansport.wordpress.com/2011/11/21/plan-do-cheek-action-continuous-improvement/ Kita terlahir dizaman sekarang yang serba penuh kompetitif ini bukan kita yang menginginkan, tapi Tuhan yang mentakdirkan kita terlahir dari rahim Ibu kita, kita terlahir sebagai laki-laki ada yang perempuan, sebagai orang desa ataupun orang kota, negara A, kota B, dan lain sebagainya semua itu bukan keinginan kita. Kita tidak pernah bisa mengajukan untuk lahir dari rahim Fulanah, terlahir di negara A, kota C, sebagai laki-laki ataupun perempuan, karena itu kehendak Sang Maha Kuasa. Kita sebagai hambaNya hanya punya tugas untuk mempertahankan diri, mengabdikan padaNya, dan memastikan diri kita untuk bisa eksis dimanapun kita berada, dalam kondisi apapun. Terlebih dizaman yang serba penuh persaingan seperti sekarang. Bagi sebagian orang mungkin memberatkan tapi bagi sebagian yang lain bisa jadi peluang. Lalu bagaimana dengan Anda? Untuk m...
Blog ini berisi cerita perjalanan seorang pemuda dari desa yang menjadi dosen di Universitas Negeri Malang (UM), dan baru saja menyelesaikan program doktornya di National Tsing Hua University (NTHU) Taiwan.